Klasemen Seri-A Semakin Ketat, Ada Yang Naik ada yang turun
Klasemen Seri-A Semakin Ketat, Ada Yang Naik ada yang turun:
Napoli yang berada di puncak klasemen berhasil meraih poin penuh, AC Milan berpesta gol lagi, Juventus juga berpesta gol lagi, Inter Milan susah paya mendapatkan 3 poin.
Seri-A yang menjalani pekan ke 11 di akhir pekan ini tampaknya klasemen di liga ini semakin seru. Napoli yang berada di puncak klasemen berhasil meraih poin penuh setelah mengalahkan as Roma di kandang lawan, membuat klub tersebut semakin kokoh di puncak klasemen saat ini.
Ac Milan yang berjuang di liga ini dan sebagai juara bertahan berhasil meraih poin penuh setelah menaklukkan Monza di pekan ini, dengan hasil kemenangan ini AC Milan naik posisi kedua di papan klasemen.
Juventus yang berada di posisi papan tengah berhasil meraih poin penuh setelah berpesta gol ke gawang Empoli 4 gol tanpa balas, membuat klub tersebut menambah 3 poin lagi di papan klasemen.
Inter Milan dengan susah paya untuk mendapatkan 3 poin di Matchday ini setelah mendapatkan perlawanan sengit dari sang tuan rumah yakni Fiorentina membuat klub kewalahan di tengah pertandingan. Tetapi klub tersebut berhasil memenangkan pertandingan di akhir pertandingan dengan berhasil mencetak 1 gol di menit terakhir, membuat Inter masih berada di posisi ke 7 di papan klasemen.
Berikut Klasemen Sementara Seri-A Matchday Ke 11:
Berikut Hasil Lengkap Seri-A Matchday Ke 11:
Ikuti terus halaman blog ini untuk tidak ketinggalan Informasi terbaru tentang olahraga dan informasi lainnya.


Posting Komentar untuk "Klasemen Seri-A Semakin Ketat, Ada Yang Naik ada yang turun"