Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Welcome New Season 2022-2023 Seri-A

Welcome New Season 2022-2023 Seri-A:


Ac Milan sebagai juara bertahan akan melakoni pertandingan pembuka di pekan 1.


Seri-A akan di mulai kembali lagi mulai nanti malam waktu Indonesia bagian barat, dan ada 20 klub yang sudah siap bertanding di kompetisi ini dan 10 pertandingan di pekan pertama ini.


Ac Milan sebagai juara bertahan di musim 2021-2022 menjadi favorit untuk menjuarai di musim 2022-2023 walaupun berat rasanya karena lawannya di musim ini sudah siap untuk menjadi juara dan juga belanja besar besaran dimulai dari Juventus Inter Milan, dan juga Napoli yang siap bersaing untuk mendapatkan gelar di musim ini.


Inter Milan sebagai runner-up di papan klasemen akhir di musim 2021-2022 akan kembali merebut gelar juara Seri-A di musim ini dan sudah membalanjakan pemain baru untuk musim ini, apalagi ada pemain bintangnya kembali lagi di klub setelah di pulangkan dari Chelsea di bursa transfer musim panas ini.


Jadwal Lengkap Seri-A Pekan 1:




Siapakah yang bisa menjadi puncak klasemen sementara di pekan 1?.


Ikuti terus halaman blog ini untuk tidak ketinggalan Informasi terbaru tentang olahraga dan informasi lainnya.

Posting Komentar untuk "Welcome New Season 2022-2023 Seri-A"