Kabar sport, Cristiano Ronaldo Di Dekati Manchester city
Rumor Transfer Terbaru, Cristiano Ronaldo Didekati Manchester city:
Cristiano Ronaldo yang saat ini membuka peluang untuk keluar dari klub Juventus dan merasa tidak betah untuk Bertahan di klub ini.
suatu kabar terbaru tentang pemain asal Portugal ini, bahwa ada klub yang tertarik kepada Cristiano Ronaldo untuk di boyong ke klub nya di jendela transfer musim panas ini, yaitu Manchester city yang sudah mempersiapkan pengajuan proposal tawaran kepada Juventus untuk bisa di boyong musim ini dan juga mempersiapkan gaji sang pemai yang tinggi apabila dia bergabung dengan klub tersebut.
Cristiano Ronaldo yang saat ini sudah berbicara dengan pihak klub Juventus tentang masalah hal ini, dia ingin keluar dari klub ini apabila ada klub yang berminat kepada dirinya dan seandainya ada tawaran klub di luar sana di suruh terima oleh pihak Juventus. Karena Cristiano Ronaldo ingin mencari tantangan baru lagi di liga lainnya. Khususnya di liga Prancis yang sangat di inginkan nya, karena Ronaldo belum merasakan antusias di liga Prancis setelah dirinya sudah bermain 4 negara yaitu dari negara asalnya Portugal, Inggris, Spanyol, dan negara yang saat di tempati negara Italia.
4 kompetisi dalam 4 negara yang berbeda dia sudah mampu mempersembahkan gelar juara di liga masing-masing dan juga mencetak gol yang banyak di semua kompetisi itu dan sudah mempersembahkan trofi liga Champions lima kali 4 trofi di persembahkan ke klub Real Madrid satunya untuk klub Manchester united suatu pencapaian luar biasa bagi dirinya untuk mendapatkan gelar itu.
Tentu saja Cristiano Ronaldo ingin melanjutkan karier nya di negara yang baru dan klub yang baru untuk bisa mendapatkan gelar juara di lima negara yang berbeda.
Apabila Juventus menerima tawaran Manchester city di musim ini setelah bursa transfer musim akan di tutup maka menjadi suatu sejarah besar bagi klub Manchester city bisa membawa pemain bintang dari negara Portugal itu.
Apakah Manchester city bisa memboyong Cristiano Ronaldo di musim ini atau tidak berhasil dalam perekrutan pemain ini?
Ikuti kabar selanjutnya di sini.!

Posting Komentar untuk "Kabar sport, Cristiano Ronaldo Di Dekati Manchester city"